Chaidir Syam Siap Menangkan Prabowo-Sandi di Maros

Fadli
Fadli

Jumat, 10 Agustus 2018 14:56

Chaidir Syam Siap Menangkan Prabowo-Sandi di Maros
TROTOAR.ID, MAROS- Ketua BM PAN Sulawesi Selatan akan berjuang dan bekerja keras untuk memenangkan pasangan Prabowo-Sandiaga untuk pemilihan presiden dan wakil presiden pada pilpres 2019 mendatang.

Dini hari tadi tiga partai besar PAN,PKS, dan Gerindra resmi mengusung paket Pro Dia (Prabowo-Sandi) di kediaman Prabowo Subianto di Kartanegara. Jum’at (10/8/2018).

Chaidir Syam yang juga menjabat sebagai Ketua DPRD dan sekretaris PAN Maros menyaksikan langsung lewat televisi.

“Alhamdulillah ini adalah paket pilihan terbaik untuk Indonesia. Kami sebagai kader PAN insya Allah akan bekerja semaksimal mungkin untuk memenangkan pasangan Prabowo-Sandiaga Uno” katanya. Jum’at dini hari tadi (10/8/2018).

Pada deklarasi tersebut beberapa tokoh besar PAN turut hadir seperti Ketua Umum PAN Dzulkifli Hasan dan Mantan Ketua Umum PP Muhammadiyah Amien Rais. (Abadi)

 Komentar

Berita Terbaru
Metro08 September 2024 00:05
Ribuan Warga Biringkanayya Sambut Kehadiran Andi Seto dan Rezki
Makassar, Trotoar.id – Dukungan dari kader Partai Gerindra terhadap pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Andi Seto Asapa dan Rezki...
Metro07 September 2024 23:58
Dies Natalis Ke-68 Unhas, Penjabat Gubernur Sulsel: Menuju World Class University
Makassar, Trotoar.id – Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Prof. Zudan Arif Fakrulloh, menghadiri Rapat Senat Terbuka dalam rangka Dies Natalis ke-6...
Politik07 September 2024 19:41
Rezki Mulfiati Lutfi Dekat dengan Warga Makassar lewat Politik Riang Gembira
Makassar, Trotoar.id – Rezki Mulfiati Lutfi, calon Wakil Wali Kota Makassar, terus menarik perhatian masyarakat Kota Makassar dengan pendekatan poli...
Metro07 September 2024 19:33
Sekretaris DPRD Makassar Pandu Gladi Bersih Pelantikan 50 Anggota Terpilih
Makassar, Trotoar.id,  – Sekretariat DPRD Kota Makassar menggelar gladi bersih pelantikan 50 anggota terpilih periode 2024-2029, Sabtu (7/9/2024), ...