Ketua BM PAN: Banyak Survei Kerdilkan PAN, Kita Buktikan PAN Mampu Lolos 4 Besar

Suriadi
Suriadi

Minggu, 13 Januari 2019 20:10

Ketua BM PAN: Banyak Survei Kerdilkan PAN, Kita Buktikan PAN Mampu Lolos 4 Besar

TROTOAR.ID, MAKASSAR — Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Barusan Muda Partai amanat Nasional (BM PAN) Achmad Johan menyakini jika PAM kedepan akan mampu meraih 35 kursi di Parlemen.

Hal itu berdasar dari hasil survei internal yang dilakukan di 50 Dapil DPR RI yang ada di Indonesia dan menunjukkan PAN mampu menembus ambang batas Parlemen Treshold (PT) Sebesar 4 persen.

“Jika ada survei bayaran yang menyudutkan PAN tidak lolos PT, saya rasa itu keliru, kami sendiri punya survei internal dan menunjukkan PAN mampu meraih 35 kursi di parlemen,” tegas Achmad Johan.

Lanjut Acad, melihat dari hasil survei, trans PAN juga di akuinya mampu berada di posisi empat besar pemenang pemilu, dan hal itu jelas dibutuhkan dengan ketja keras.

Olehnya itu BM PAN sebagai lokomotif PAN di harapkannya bisa bekerja merangkul kaum pemilih milennial di seluruh daerah untuk mendongkrak perolehan suara PAN pada pemilu 2019 mendatang .

“Ada 40 persen pemilih milennial yang harus menjadi perhatian kita semua untuk mampu, meraih apa yang menjadi target politik PAN pada pemilu akan datang,” Ungkapnya

Disisi lain kata dia, PAN juga bukan partai yang terlalu lebay yang selalu mencari isu-isu murahan untuk menarik perhatian publik, seperti partai partai politik lebay yang banyak saat ini.

“Kita ini bukan partai lebai dan partai yang suka mencari sensasi dengan isu-isu murahan, seperti beberapa partai saat ini,” Pungkasnya (**)

 Komentar

Berita Terbaru
Politik29 Maret 2024 04:22
Partai NasDem Sulsel Siapkan Arham Basmin Sebagai Calon Kuat di Pilkada Luwu
Dalam persiapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, Partai NasDem di Provinsi Sulawesi Selatan telah menegaskan akan mengusung kader inte...
News28 Maret 2024 22:04
PJ Bupati Luwu Serahkan LKPD TA 2023 ke BPK
Pj. Bupati Luwu, Muh. Saleh, menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) (Unaudited) T.A. 2023 kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perw...
Politik28 Maret 2024 20:16
NasDem Siapkan Fatmawati Rusdi Sebagai Calon Walikota Makassar di Pemilihan 2024
Partai NasDem telah menyiapkan satu nama yang akan didorong maju dalam Pemilihan Walikota Makassar 2024. Nama tersebut adalah Fatmawati Rusdi....
Metro28 Maret 2024 19:39
PD Tidar Sulsel Menggelar Acara Buka Puasa Bersama Ratusan Anak Yatim
Pengurus Daerah Tidar yang juga sayap partai Gerindra menggelar buka puasa bersama ratusan anak yatim di hotel Remcy Makassar ...