GPMI Desak Kajati Usut Kembali Kasus Dugaan Korupsi Dana Aspirasi Jeneponto

Fadli
Fadli

Kamis, 10 Oktober 2019 18:39

GPMI Desak Kajati Usut Kembali Kasus Dugaan Korupsi Dana Aspirasi Jeneponto

Trotoar.id,Makassar – Gerakan Pemuda Mahasiswa Indonesia (GPMI) kembali turun menggelar aksi unjuk rasa didepan kantor Kejati Sulselbar, Kamis (10/10/2019).

Aksi tersebut dilakukan puluhan aktivis mahasiswa GPMI perihal dugaan beberapa anggota DPRD Jeneponto, yang menjadi tersangka dalam kasus dana aspirasi tahun 2012-2013.

Dimana, GPMi menuntut Kajati sulselbar untuk membuka secara tramsparan 35 anggota DPRD jeneponto yang diketahui menikmati aliran dana aspirasi dengan nilai Rp 23.000.000.000.

Jenderal Lapangan, Bimbim mengatakan bahwa ada Rp 23.000.000.000 anggaran dana aspirasi tahun 2012/2013 itu dibagi ke bebrapa komisi anggota DPRD jeneponto.

“Kami mendesak kajati sulsel terkhusus asisten pidana khusus kajati sulsel untuk melanjutkan proses penyelidikan kasus korupsi dana aspirasi yang terjadi di DPRD kabupaten Jeneponto,”tegasnya.

Ditambah lagi, GPMI menuntut kejelasan terhadap status hukum Irmawati Sila yang ikut serta dalam kasus dugaan korupsi dana aspirasi ini. Karena Mengingat posisi Irmawati Sila yang merupakan legislator DPRD makassar terpilih untuk periode 2019-2024. (*/rin)

 Komentar

Berita Terbaru
Politik28 Maret 2024 20:16
NasDem Siapkan Fatmawati Rusdi Sebagai Calon Walikota Makassar di Pemilihan 2024
Partai NasDem telah menyiapkan satu nama yang akan didorong maju dalam Pemilihan Walikota Makassar 2024. Nama tersebut adalah Fatmawati Rusdi....
Metro28 Maret 2024 19:39
PD Tidar Sulsel Menggelar Acara Buka Puasa Bersama Ratusan Anak Yatim
Pengurus Daerah Tidar yang juga sayap partai Gerindra menggelar buka puasa bersama ratusan anak yatim di hotel Remcy Makassar ...
Metro28 Maret 2024 16:43
PJ Gubernur Sulsel Pimpin Rakor Pengamanan Mudik Idul Fitri
Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Bahtiar Baharuddin, memimpin Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Operasi Terpusat Ketupat 2024 guna memastikan arus m...
Metro28 Maret 2024 00:02
Pj Ketua DWP Kota Makassar Fadliah Firman Dampingi Menteri PPPA Kunjungi KWN Fatimah Az-Zahra
Pj Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Makassar, Fadliah Firman, didampingi oleh sejumlah pengurusnya, turut serta dalam kunjungan Menteri Pember...