Febri Diansyah: KPK Keluarkan Surat Penangkapan Buat SN

Suriadi
Suriadi

Kamis, 16 November 2017 01:53

Febri Diansyah:  KPK Keluarkan Surat Penangkapan Buat SN

 

Trotoar.id, Jakarta — Juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febri Diansyah menyampaikan, Pimpinan KPk mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap ketua umum paryai Golkar Setya Novanto

“Memang pimpinan KPK telah mengeluarkan surat penangkapan terhadap Setya Novanto,”Kata Juru Bicara KPK Febri Diansyah

Febry menjelaskan hingga saat ini KPK masih melakukan pencarian terhadap Setya Novanto, termasuk mencari SN dikediaman pribadinya di jalan wijaya Kebayoran Baru Jakarta Selatan.

Bahkan KPK juga akan melakukan koordinasi bersama dengan pihak polri untuk mengawal proses pencarian ketua umum partao Golkar Setya Novanto.

KPK juga berharap kepada SN untuk segera menyerahkan diri, sebelum KPK meminta kepada Pihak Polri ubtik mencantumkan SN sebagai daftar DPO.

“Sebaiknya yang bersangkutan (SN) menyerahkan diri, sebelim kami meminta pihak polri untuk mencantumkan SN sebagai daftar DPO,”Kata Febri Diansah Juru Bicara KPK

Bahkan tetkait keluarnya surat penangkapan, KPK, Febri Diansyah mengaku hal itu telah diatur dalam pasal 21 UU KUHP, bahkan juru bicara KPK mengakui jika tim Penyidik KPK berada di beberapa lokasi, selain di kediaman SN.

 Komentar

Berita Terbaru
Daerah24 Maret 2025 21:46
Pemkab Sidrap Targetkan 100% Kepesertaan BPJS Kesehatan Gratis untuk Warga
Sidrap, Trotoar.id – Pemerintah Kabupaten Sidenreng Rappang (Sidrap) berkomitmen untuk memastikan 100% kepesertaan BPJS Kesehatan gratis bagi seluru...
Nasional24 Maret 2025 19:14
Danlantamal VI Pantau Keamanan Jalur Laut dan Sosialisasi Keselamatan Berlayar Jelang Idulfitri 1446 H
Makassar, Trotoar.id – Menjelang perayaan Idulfitri 1446 H/2025 M, Pangkalan Utama TNI AL VI (Lantamal VI) Makassar menggelar pemantauan jalur laut,...
Metro24 Maret 2025 18:30
Wakil Ketua DPRD Sulsel Sufriadi Arif Terima Aspirasi Mahasiswa dalam Aksi Unjuk Rasa
Makassar, Trotoar.id – Wakil Ketua DPRD Provinsi Sulawesi Selatan, Sufriadi Arif, menerima aspirasi mahasiswa yang menggelar aksi unjuk rasa di Kant...
Parlemen24 Maret 2025 16:34
Komisi D DPRD Makassar Gelar RDP Bahas PHK Massal di PT. Wahyu Pradana Binamulia
Makassar, Trotoar.id – Komisi D DPRD Makassar menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) untuk membahas kasus Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) massal yang ...