PAN Sulsel: Mengenai Koalisi Pilpres Kami Serahkan Semua ke DPP

Suriadi
Suriadi

Kamis, 26 Juli 2018 16:44

PAN Sulsel: Mengenai Koalisi Pilpres Kami Serahkan Semua ke DPP
TROTOAR.ID, MAKASSAR — Ketua Dewan Pimpinan WIlayah (DPW) Partai Amanat Nasional (PAN) Sulawesi Selatan menyerahkan sepenuhnya ke DPP untuk menentukan arah koalisi partai di PIlres 2019 mendatang.

Meski ketua umum PAN Zulkifli Hasan telah melakukan pertemuan dengan ketua umum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono, membahs arah koalisi.

“Kita kader di daerah menyerahkan sepenuhnya kemana arah koalisi PAN di Pilpres, yang jelas ketika sudah menjadi keputusan partai kami kader akan ikut mengawal keputusan tersebut,” Ungkap Ashabul Kahfi ketua DPW PAN Sulsel.

Kahfi megaku jika keputusan arah koalisi PAN di pilpres nantinya akan dibahas dalam Rakernas PAN yang akan di gelar dalam waktu dekat.

Namun Ketua PAN Sulsel ini menganggap partainya belum menentukan arah koalisinya apakah ke Joko WIdodo atau Prbowo Subianto

“Saat ini belum ada keputusan PAN akan merapat kemana, yang kami melihat komunikasi dnegan dua kubuh tetap terbuka, yang jelas keputusan nantinya akan di bahas dalam Rakernas, apakah ke Prabowo atau Jokowi” Ungkap Ashabul Kahfi.

Sebelumnya di ketahui Zulkifli Hasan (Zulhas) telah melakukan pertemuan dengan SBY Rabu kemarin. Pertemuan yang di gelar secara tertutup di kediaman SBY, sehari setelah SBY melakukan pertemuan dnegan Prabowo. (Upi)

 Komentar

Berita Terbaru
Metro18 April 2024 21:40
Kolaborasi Terjalin Kuat antara Basarnas dan Pemerintah Sulsel dalam Penanganan Bencana
Dalam upaya meningkatkan keselamatan warga dan respons terhadap bencana, Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan, Bahtiar Baharuddin, memberikan penghargaa...
Metro18 April 2024 21:15
Kunjungan Konsulat Jenderal Filipina ke Penjabat Gubernur Sulsel
Dalam upaya memperkuat hubungan bilateral, Konsulat Jenderal Filipina, Marry Jennifer Dominggo Dingal, bertemu dengan Penjabat Gubernur Sulawesi Selat...
Politik18 April 2024 17:55
AIA Gerindra Fokus Usung Kader Dipilkada Serentak
Andi Iwan Darmawan Aras, Ketua Dewan Pimpinan Daerah Partai Gerindra, mengungkapkan hasil pertemuan dengan ketua Nasdem Sulsel, Rusdi Masse, dan Rusdi...
Metro18 April 2024 16:54
Kunjungan ke PT. BMS: Muh. Saleh Tekankan Dampak Sosial dan Ekonomi yang Spesifik
Penjabat Bupati Luwu, Drs. H. Muh. Saleh, melakukan kunjungan kerja ke PT Bumi Mineral Sulawesi (BMS) di Desa Karang Karangan, Kecamatan Bua. Dalam ku...