DPRD Sulsel

Wakil Ketua DPRD Sulsel Minta BPBD Sulsel Prioritaskan Penanganan Longsor di Luwu: 

Fadli
Fadli

Senin, 26 Februari 2024 18:53

Wakil ketua DPRD Provisi Sulawesi Selatan H.Syaharuddin Alrif S.ip MM (SAR) menggelar Sosialisasi Nilai-nilai Kebangsaan Bidang Keagamaan Desa Dengeng Dengeng Kecamatan Pitu Riase Kabupaten Sidrap,Rabu (28/12/2022).Kegiatan ini diikuti oleh 150 peserta,
Wakil ketua DPRD Provisi Sulawesi Selatan H.Syaharuddin Alrif S.ip MM (SAR) menggelar Sosialisasi Nilai-nilai Kebangsaan Bidang Keagamaan Desa Dengeng Dengeng Kecamatan Pitu Riase Kabupaten Sidrap,Rabu (28/12/2022).Kegiatan ini diikuti oleh 150 peserta,

Trotoar.id, Makassar – Wakil Ketua DPRD Sulawesi Selatan, bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulsel, menginstruksikan untuk segera melakukan penanganan terhadap bencana longsor yang terjadi di Luwu.

Instruksi tersebut disampaikan setelah bencana longsor menimpa beberapa wilayah di Luwu, menimbulkan kerugian dan mengancam keselamatan warga.

“Kami harap Pemerintah bersama BPBD untuk segera melakukan mitigasi bencana alam, tanah longsor dan mendata jumlah  korban serta melakukan pendataan kerugian yang dialami warga,” katanya 

Wakil Ketua DPRD Sulsel menekankan pentingnya BPBD Sulsel untuk segera melakukan pendataan terhadap keluarga korban dan estimasi kerugian yang diakibatkan oleh bencana longsor ini.

Data yang akurat akan memudahkan proses penyaluran bantuan dan rehabilitasi bagi para korban.

Selain itu, Wakil Ketua DPRD Sulsel juga meminta agar BPBD segera berkoordinasi dengan Pemerintah Daerah Luwu untuk merencanakan dan melaksanakan program rehabilitasi bagi wilayah yang terdampak longsor.

Langkah ini diharapkan dapat mempercepat pemulihan kondisi daerah tersebut dan mengurangi dampak negatif yang ditimbulkan oleh bencana tersebut.

Dalam situasi darurat seperti ini, kerjasama antara berbagai pihak termasuk BPBD, Pemerintah Daerah, dan instansi terkait lainnya sangatlah vital untuk memastikan keselamatan dan kesejahteraan masyarakat yang terdampak.

Wakil Ketua DPRD Sulsel menegaskan komitmen untuk terus mendukung upaya penanganan bencana dan pemulihan kondisi pasca-bencana di Sulawesi Selatan.

Penulis : Upiq

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 Desember 2024 23:55
Pemprov Sulsel Tingkatkan Indeks Kualitas Lingkungan Hidup, Dorong Pengembangan Kampung Iklim
Makassar, Trotoar.id– Program Kampung Iklim (ProKlim) di Sulawesi Selatan (Sulsel) terus berkembang dengan terbentuknya 363 lokasi di berbagai kabup...
Metro04 Desember 2024 23:46
Pemprov Sulsel – BSSN Tingkatkan Keamanan Informasi dengan Implementasi Layanan Sandi Data
MAKASSAR, Trotoar.id – Dalam rangka meningkatkan penyelenggaraan persandian untuk pengamanan informasi, khususnya perlindungan data pribadi pada...
Metro04 Desember 2024 16:00
Jufri Rahman Raih Gelar Doktor Cum Laude, Angkat Kepemimpinan Digital sebagai Solusi Reformasi Birokrasi Sulsel
Jakarta, Trotiar.id – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman, menorehkan prestasi akademik gemilang dengan meraih gelar doktor da...
Metro04 Desember 2024 15:15
Prof Zudan Arif Fakrulloh Dinobatkan sebagai Pj Gubernur Terbaik di Indonesia
Jakarta, Trotoar.id– Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan, Prof. Zudan Arif Fakrulloh, meraih predikat sebagai Pj Gubernur terbaik se-Indonesia b...