Pilkada Soppeng

Hadiri Bukber di Soppeng, NH Sebut Suwardi Haseng Pemimpin Masa Depan

MUHAMMAD LUTFI
MUHAMMAD LUTFI

Kamis, 04 April 2024 21:54

Hadiri Bukber di Soppeng, NH Sebut Suwardi Haseng Pemimpin Masa Depan

Trotoar.id, Makassar – Anggota DPR RI dari Partai Golkar Nurdin. Halid menggelar buka puasa bersama yang dirangkaikan silaturahmi kader dan konstituen partai Golkar di Kabupaten Soppeng 

Buka puasa yang dihadiri Anggota Fraksi Partai Golkar DPRD Sulsel Suwardi Haseng dan ratusan masyarakat Soppeng menjadi momentum ukhuwah islami dalam mempererat tali silaturahmi di bulan Ramadhan  

NH juga memberikan apresiasi kepada Suwardi Haseng sebagai salah satu kader terbaik di kabupaten Soppeng. 

Suwardi telah memberikan kontribusi yang besar bagi Partai Golkar dan masyarakat Soppeng. 

“Keberhasilannya dalam memperoleh suara terbanyak pada pemilu 2019 serta kontribusinya sebagai anggota DPRD Sulsel telah membawa manfaat bagi masyarakat dan pembangunan Soppeng,” kata Nurdin Halid 

Nurdin Halid juga menegaskan jika Suwardi Haseng merupakan kader partai Golkar yang sangat layak untuk melanjutkan pembangunan di Soppeng. 

Beliau berharap Suwardi Haseng akan mempersiapkan diri dengan baik untuk menghadapi Pilkada 2024 yang akan datang.

Penulis : Irwan

 Komentar

Berita Terbaru
Metro07 November 2024 22:33
Jelang Hari Pahlawan, KPS08 Dorong Pengakuan RM Margono Djojohadikoesoemo sebagai Pahlawan Nasional
Makassar, Trotoar.id – Menyambut peringatan Hari Pahlawan 10 November, Konsorsium Pemuda Sulsel 08 (KPS08) menggelar diskusi publik bertajuk “...
Metro07 November 2024 22:27
Jelang Pilkada Pj Sekda Makassar Tekankan Larangan Pergantian RT/RW
Makassar , Trotoar.id – Pj Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar, Irwan Rusfiady Adnan, menginstruksikan kepada seluruh lurah dan camat agar tidak...
Politik07 November 2024 20:04
Nazar Sapi dari Tokoh Masyarakat Biringkanaya untuk Kemenangan Pasangan Indira-Ilham di Pilwalkot Makassar
Makassar, Trotoar.id – H. Burhanuddin, tokoh masyarakat berpengaruh di Kecamatan Biringkanaya, Makassar, mengutarakan nazar yang menarik perhatian w...
Politik07 November 2024 19:26
Andalan Hati Prioritaskan Pengembangan Ekonomi Berbasis Sumber Daya Alam dan Infrastruktur
Makassar, Trotoar.id – Tim Kampanye pasangan Andi Sudirman Sulaiman-Fatmawati Rusdi (Andalan Hati) menggarisbawahi komitmennya untuk memajukan perek...