Karaeng Jalling: PLN Jangan Ganggu Proses Kerja KPUD

Suriadi
Suriadi

Rabu, 17 Januari 2018 15:34

Karaeng Jalling: PLN Jangan Ganggu Proses Kerja KPUD

TROTOAR.ID, MAKASSAR — Pemadaman listrik yang sering dilakukan Perusahaan Listrik Negara (PLN) belakangan ini dianggap akan menganggu proses tahapan Pemilukada Serentak 2018 mendatang.

termasuk menganggu proses pelaporan hasil verifikasi Faktual partai politik, serta tahapan pendataan jumlah pemilih yang dilakukan dengan sistem cara online atau komputerisasi.

Sekretaris Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Provinsi Sulawesi Selatan meminta kepada Pihak PLN untuk sama-sama menjaga proses pemilukada serentak yang sudah memasuki tahapan inti dari pilkada serentak.

“PLN jangan ganggu kinerja kami di KPU< dan PLN harusnya ikut menjaga proses demokrasi, kalau hoby PLN mematikan listrik itu sama halnya akan menghambat kinerja KPUD,” Kata Sekretaris KPUD Sulsel Annas GS.

Annas GS meminta kepada pihak PLN untuk bisa menjaga stabilitas aliran listrik ke Kantor KPUD di Suluruh Sulawesi Selatan, mengingat alitran listrik penunjang utama kinerja KPUD dalam menjalankan proses pemilihan kepala Daerah.

“Kita tidak mau jika dalam proses tahapan,  Listrik sedikit-sedikit padam, sebab data kami semua tersimpan di Komputer dan jika sering mati lampu maka jelas akan merusak bahkan bisa menghilangkan data yang kami miliki,” Unkap Annas GS.

 Komentar

Berita Terbaru
Nasional15 Oktober 2024 15:14
Prabowo Mulai Persiapkan Kabinet, Tokoh Kunci dari Berbagai Sektor Dipanggil
Jakarta, Trotoar.id — Menjelang pelantikannya sebagai Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto mulai mengundang sejumlah tokoh dari berbagai se...
Politik15 Oktober 2024 14:29
Indira Yusuf Ismail Tegaskan Komitmen Tingkatkan Daya Saing Pasar Tradisional Lewat Blusukan
Makassar, Trotoar.id – Calon Wali Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail, terus menunjukkan kepeduliannya terhadap pengembangan pasar tradisional. Selas...
Politik15 Oktober 2024 14:13
Dikandang ASS, Danny Pomanto Disambut Kelompok Tani dan Tokoh Masyarakat Kahu
Bone, Trotoar.id – Calon Gubernur Sulawesi Selatan, Danny Pomanto, berkunjung ke Kabupaten Bone pada Selasa (15/10/2024) dan menggelar kampanye di K...
Metro15 Oktober 2024 14:06
Rezki Lutfi Intensif Kampanye di Utara Makassar, Fokus Pada Solusi Air Bersih dan Pemberdayaan Ekonomi
Makassar, Trotoar.id – Calon Wakil Wali Kota Makassar, Rezki Mulfiati Lutfi, bersama empat anggota DPRD Makassar, intensif melakukan kampanye di lim...