Wabup Pangkep dan Barru Tinggalkan PDIP, Bergabung ke Nasdem

Fadli
Fadli

Selasa, 30 Maret 2021 02:51

Wabup Pangkep dan Barru Tinggalkan PDIP, Bergabung ke Nasdem

TROTOAR.ID, MAKASSAR — Rapat Koordinasi Wilayah (Rakorwil) Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasdem memberi kejutan, dimana dua wakil Bupati Pangkep dan Barru yang dulunya menjadi Kader PDIP kini Hijrah dan bergabung ke Partai Nasdem

Hijrahnya dua kader PDIP tersebut ditandai dengan pemasangan baju kebesaran partai Nasdem oleh wakil ketua umum Nasdem Ahmad Ali kepada dua wakil kepala daerah Barru Askr Maple, dan Pangkep Syahban Sammana 

Selain Dua wakil Bupati sejumlah tokoh masyarakat ikut bergabung menjadi bagian dari barisan Partai Nasdem di Sulawesi Selatan seperti Indira Yusuf Ismail Istri dari Walikota Makassar. 

“Ini sebuah kejutan yang kami berikan kepada masyarakat Sulawesi Selatan, dimana sejumlah para tokoh masyarakat ikut bergabung bersama partai Nasdem, ” Kata Ahmad Ali 

Ahmad Ali yang juga wakil ketua umum menganggap dengan bergabungnya sejumlah tokoh masyarakat ke partai Nasdem mendapat  amunisi dan kekuatan baru bagi partai Nasdem 

Until mencapai target kemenangan di lontestasin politik akan datang 

Bahkan bukan itu saja terlihat kader Partai Berkarya, Gelora juga ikut bergabung di partai Nasdem 

Sekretaris DPW Nasdem Sulsel Syaharuddin Aktif menyebutkan bergabungnya tokoh partai bersama NNasd akan keinginan mereka sendiri dan bukan atas ajakan Nasdem bergabung 

“Mereka datang ke kami menawarkan diri sebagai Kader Nasdem. Dan kami tidak pernah memaksa orang bergabung dengan kami, tapi kalau mereka meminta kami menerima, ” Jelasnya 

Oleh karena itu, dia juga berharap kader yang bergabung ke Nasdem bukan sekedar atribut politik saja, kami meminta kerja kerja politik merek untuk memberikan kontribusi terhadap partai khususnya dalam mencapai target lolitiknpada momentum politik 2024 mendatang. 

Penulis : Upi

 Komentar

Berita Terbaru
Politik29 Maret 2024 04:22
Partai NasDem Sulsel Siapkan Arham Basmin Sebagai Calon Kuat di Pilkada Luwu
Dalam persiapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024, Partai NasDem di Provinsi Sulawesi Selatan telah menegaskan akan mengusung kader inte...
News28 Maret 2024 22:04
PJ Bupati Luwu Serahkan LKPD TA 2023 ke BPK
Pj. Bupati Luwu, Muh. Saleh, menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) (Unaudited) T.A. 2023 kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perw...
Politik28 Maret 2024 20:16
NasDem Siapkan Fatmawati Rusdi Sebagai Calon Walikota Makassar di Pemilihan 2024
Partai NasDem telah menyiapkan satu nama yang akan didorong maju dalam Pemilihan Walikota Makassar 2024. Nama tersebut adalah Fatmawati Rusdi....
Metro28 Maret 2024 19:39
PD Tidar Sulsel Menggelar Acara Buka Puasa Bersama Ratusan Anak Yatim
Pengurus Daerah Tidar yang juga sayap partai Gerindra menggelar buka puasa bersama ratusan anak yatim di hotel Remcy Makassar ...