IGI Berduka, Satu Guru Tewas Tertimbun Longsor

Fadli
Fadli

Jumat, 01 Februari 2019 19:07

IGI Berduka, Satu Guru Tewas Tertimbun Longsor

TROTOAR.ID, SULUT – Bencana banjir dan lonsor di Menado menyebabkan duka mendalam dirasakan Ikatan Guru Indonesia.

Pasalnya, Jontinofer Duarma yang juga Ketua Ikatan Guru Mata Pelajaran (IGMP) Bahasa Inggris menjadi korban dalam bencana tersebut.

Guru SMKN 9 Menado tewas tertimpa lonsor saat bencana menghantam Sulawesi Utara tepatnya di Kabupaten Menado. Hal itu diungkap Ketua Ikatan Guru Indonesia, M. Ramli Rahim yang mengucapkan bela sungkawa kepada korban yang tertimpa bencana lonsor.

“Kami Pengurus Pusat Ikatan Guru Indonesia menyatakan duka cita mendalam semoga keluarga di beri ketabahan dan dapat menerima semua ini dengan baik,”ujarnya, Jumat, 1/2/2019.

Lanjutnya Ia berharap, Semoga bencana ini segera berakhir dan korban tak bertambah lagi. (*)

 Komentar

Berita Terbaru
Politik17 April 2024 21:09
Persiapan Menghadapi Pilkada 24 Kabupaten: Pertemuan Antara Ketua DPW PPP Sulsel dan Sekretaris DPW Nasdem Sulsel
foto baru-baru ini tersebar di salah satu grup WhatsApp Sekretaris Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Nasdem Sulawesi Selatan, H. Syaharuddin Alrif,...
Daerah17 April 2024 21:01
Bersama Kapolda Sulsel, Pj Gubernur Bahtiar Resmikan Revitalisasi Makam Arung Pallaka dan Karaeng Pattingalloang
Dalam upaya menghormati dan melestarikan warisan sejarah, Kapolda Sulawesi Selatan (Sulsel), Irjen Pol Andi Rian R Djajadi, telah merevitalisasi kompl...
Politik17 April 2024 20:55
Golkar Lutra Dukung Airlagga Kembali Jadi Ketua Umum Golkar
Ketua DPD II Golkar Luwu Utara Indah Putri Indriani menyampaikan dukungannya untuk Airlangga Hartarto kembali menakhodai Partai Golkar. Di bawah tanga...
Politik17 April 2024 18:13
Gerindra Pertimbangkan Usung Rudal di Pilwalkot
Ketua DPW Nasdem Sulsel, Rusdi Masse (RMS), Ketua DPD Gerindra Sulsel, Andi Iwan Darmawan Aras (AIA), dan Rusdin Abdullah (Rudal) bertemu untuk mengka...