Wow… Sekali Reses Anggota Dewan Makassar Dapat Rp 105 Juta

Suriadi
Suriadi

Rabu, 25 Maret 2020 21:09

Gedung DPRD Kota Makassar, di Jalan AP Pettarani, (trotoar.id).
Gedung DPRD Kota Makassar, di Jalan AP Pettarani, (trotoar.id).

TROTOAR.ID, MAKASSAR — Pemerintah Kota Makassar Harus menyiapkan anggaran sebesar Rp 5.2 Miliar lebih untuk membiayai kegiatan reses 50 anggota DPRD Kota Makassar 

Yang mana setiap anggota mendapat jatah Rp105 juta dalam sekali reses dan merupakan anggaran yang tidak kecil. 

Hal tersebut terungkap dalam rapat yang digelar Selasa kemarin yang membahas rancangan peraturan walikota (perwali) Makassar tentang pedoman teknis pelaksanaan kegiatan reses dan pedoman teknis pelaksanaan kegiatan sosialisasi penyebarluasan informasi perda.

Dimana untuk setahun Anggota DPRD Kota Makassar melakukan kegiatan reses sebanyak empat kali sehingga sekwan mempersiapkan anggaran sebesar Rp2.1 miliar untuk dana kegiatan rese kedepannya. 

“Untuk sekali reses disiapkan Rp105 juta untuk setiap anggota dikali 50 orang dan dikali 4 kali reses, ” Kata Sekretaris DPRD Makassar, Abdul Azis. 

Azis mengatakan, kegiatan reses yang akan dibiayai merupakan kegiatan rutin yang wajib dilakukan setiap anggota DPRD. 

Dan kegiatan tersebut merupakan pertanggungjawaban para anggota kepada masyarakat yang telah pemilih mereka menjadi wakilnya. 

“Sudah berapa kali dibahas anggarannya karena terbilang besar, hingga pembahasan dilakukan 8 kali,” Pungkasnya (***)

 Komentar

Berita Terbaru
Metro28 Maret 2024 00:02
Pj Ketua DWP Kota Makassar Fadliah Firman Dampingi Menteri PPPA Kunjungi Kelompok Wanita Nelayan Fatimah Az-Zahra
Pj Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Makassar, Fadliah Firman, didampingi oleh sejumlah pengurusnya, turut serta dalam kunjungan Menteri Pember...
News27 Maret 2024 23:55
Di Depan Menteri PPPA, PJ Sekda Ungkap Program Longwis dan Jagai Anakta sebagai Upaya Keterlibatan Perempuan
PJ Sekda Kota Makassar, Firman Hamid Pagarra, menyambut kunjungan kerja Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) RI, I Gusti Ayu Bi...
News27 Maret 2024 23:48
Yeni Rahman Ajak Warga Makassar Untuk Dalami Al-Qur’an di Bulan Suci Ramadhan
Yeni Rahman, Anggota DPRD Kota Makassar, mengajak warga Kota Makassar untuk lebih mendalami Al-Qur'an, terutama dalam bulan suci Ramadan....
News27 Maret 2024 23:37
Masyarakat Biringbulu Bangga Terhadap Pembangunan Pos Pelayanan Publik
Pos Pelayanan Publik (PPP) yang dibangun Pemerintah Kabuaten Gowa dibawah kepemimpinan Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan dan Wakil Bupati Gowa, Abdul...