Nurdin Halid

125 Orang Tewas Dalam Tragedi Kanjuruhan, Nurdin Halid: Sepak Bola Indonesia Berduka, Jangan Cederai Sportivitas

Suriadi
Suriadi

Minggu, 02 Oktober 2022 20:38

Trotoar.id, Makassar — Mantan ketua umum  PSSI Periode 2003 hingga 2011 Nurdin Halid turut menyampaikan duka yang mendalam atas peristiwa yang terjadi di stadion Kanjuruhan Malang, Jawa Timur 

“Sebagai mantan ketua umum PSSI saya menyampaikan Belasungkawa dan duka yang mendalam akibat insiden yang terjadi ke Stadion Kanjuruhan Malang, ” Ungkap Nurdin -aldi melalui akuin Instagram miliknya. 

Nurdin halid berharap agar aparat kepolisian melakukan investigasi terhadap insiden yang menewaskan 174 orang. 

Menurutnya sebuah tragedi dalam dunia persepak bola yang semua pihak tidak dapat menyangka akan dapat terjadi, fan dirinya juga sangat menyesalkan peristiwa tersebut dapat terjadi 

“Saya menghimbau kepada ketua umum PSSI dan jajarannya untuk melakukan Investigasi dan evaluasi secara menyeluruh hingga peristiwa tersebut tidak akan lagi terjadi dimana pun fan kapan pun ” Kata Nurdin Halid 

Bangsa Indonesia adalah bangsa adalah bangsa Bola yang Seharusnya menjunjung tinggi sportivitas sepak bola. 

“Sepak bola mampu menciptakan kesejahteraan rakyat kesenangan rakyat dan melahirkan kebahagiaan jangan menodai dengan peristiwa-peristiwa khususnya kerusuhan yang tidak perlu terjadi, ” pungkas Nurdin Halid

Diketahui kerusuhan terjadi saat laga Arema FC vs Persebaya Surabaya berakhir 2-3 sabtu 1 Oktober 2022, yang dimenangkan Persebaya 

Hingga sejumlah suporter Arema FC merangsek masuk kedalam Lapangan dan mengejar para pemain ofisial dan wasit pertandingan 

Dari insiden tersebut presiden Joko Widodo memerintahkan kepada PSSI untuk menghentikan sementara laga Liga 1 BRI sampai adanya hasil Investigasi yang dilakukan Polri bersama PSSI akan insiden tersebut 

Penulis : Upi

 Komentar

Berita Terbaru
Politik20 April 2024 16:21
NasDem, Gerindra, dan Demokrat Membahas Strategi Hadapi Pilkada Serentak
Sekretaris DPW NasDem Sulsel, H Syaharuddin Alrif, Sekretaris Gerindra Sulsel, Darmawangsyah Muin, dan Ketua Demokrat Sulsel, Ni'matullah, mengadakan ...
Metro25 April 2024 20:52
Minta Izin di Hadapan Kader Gerindra Kota Makassar, Erik Horas; Baru ASA Yang Bernyali 
Ketua DPC Gerindra Kota Makassar, Erick Horas mengapresiasi sikap terbuka dari Andi Seto Asapa yang menyatakan niatnya untuk maju dalam Pilkada Kota M...
Metro25 April 2024 19:58
Dihadapan Kader Gerindra, ASA: Izinkan Saya Maju Pilkada Makassar
Bupati Sinjai Periode 2018-2023 ajang juga Ketua Pengurus Daerah (PD) Tunas Indonesia Raya (Tidar) Sulawesi Selatan Andi Seto Asapa di depan ratusan k...
Politik25 April 2024 18:45
Anak Yatim Kota Makassar Daulat Andi Seto Sebagai ‘Abul Yatama’
Bakal calon Walikota Makassar, Andi Seto Asapa mengaku sangat terharu saat dirinya didaulat sebagai Abul Yatama (Bapaknya Anak-anak Yatim). ...
Politik25 April 2024 18:04
KPU Tetapkan Prabowo Gibran Pemenang Pilpres, TIDAR dan Gerindra Makassar Gelar Syukuran
Partai Gerindra Kota Makassar bersama Tunas Indonesia Raya (TIDAR) Sulawesi Selatan menyelenggarakan acara Halal Bi Halal bersama pimpinan kecamatan s...