NA-SS Resmi Serahkan B1-KWK Ke KPUD Sulsel

Suriadi
Suriadi

Senin, 08 Januari 2018 10:46

NA-SS Resmi Serahkan B1-KWK Ke KPUD Sulsel

 

TROTOAR.ID, MAKASSAR — Pasangan Bakal Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulsel, Nurdin Abdullah-Andi Sudirman Sulaiman (NA-ASS) dengan tagline Prof Andalan menjadi pendaftar pertama untuk maju di Pilgub Sulsel 2018 di Kantor KPUD Sulsel, Jalan A.P Pettarani, Makassar, Senin (8/1/2017) pagi.

Pasangan ini datang mendaftar untuk maju melalui jalur partai politik. Selain para relawan dan simpatisan, NA-ASS yang datang mengenakan kemeja biru muda didampingi sejumlah elite partai pengusung.

Nampak Ketua PAN Sulsel, Ashabul Kahfi; Ketua PKS Sulsel, Mallarangang Tutu; dan Ketua PDIP Sulsel, Andi Ridwan Wittiri. Dengan diusung tiga partai ini, NA-ASS memenuhi syarat untuk maju melalui jalur partai dengan total 20 kursi dari 17 kursi persyaratan.

 Komentar

Berita Terbaru
Metro04 Desember 2024 23:55
Pemprov Sulsel Tingkatkan Indeks Kualitas Lingkungan Hidup, Dorong Pengembangan Kampung Iklim
Makassar, Trotoar.id– Program Kampung Iklim (ProKlim) di Sulawesi Selatan (Sulsel) terus berkembang dengan terbentuknya 363 lokasi di berbagai kabup...
Metro04 Desember 2024 23:46
Pemprov Sulsel – BSSN Tingkatkan Keamanan Informasi dengan Implementasi Layanan Sandi Data
MAKASSAR, Trotoar.id – Dalam rangka meningkatkan penyelenggaraan persandian untuk pengamanan informasi, khususnya perlindungan data pribadi pada...
Metro04 Desember 2024 16:00
Jufri Rahman Raih Gelar Doktor Cum Laude, Angkat Kepemimpinan Digital sebagai Solusi Reformasi Birokrasi Sulsel
Jakarta, Trotiar.id – Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan, Jufri Rahman, menorehkan prestasi akademik gemilang dengan meraih gelar doktor da...
Metro04 Desember 2024 15:15
Prof Zudan Arif Fakrulloh Dinobatkan sebagai Pj Gubernur Terbaik di Indonesia
Jakarta, Trotoar.id– Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan, Prof. Zudan Arif Fakrulloh, meraih predikat sebagai Pj Gubernur terbaik se-Indonesia b...